Category Uncategorized

Manfaat Buah Tin Untuk Kesehatan

Diketahui berdasarkan hasil studi farmakologi eksperimental menunjukkan bahwa buah tin mempunyai manfaat sebagai pencahar, menurunkan tekanan darah dan bermanfaat untuk mencegah kanker. Berikut ini adalah manfaat buah tin untuk kesehatan dan cara mengkonsumsi buah tin yang tepat. Cara Mengkonsumsi Buah…

Jembatan Ampera

Jembatan Ampera yang terletak di Provinsi Sumatera Selatan ini merupakan salah satu ikon Kota Palembang. Nama “ampera” yang diberikan pada jembatan ini merupakan singkatan dari “Amanat Penderitaan Rakyat”. Jembatan ini dibangun di atas Sungai Musi dan dibuka pada tahun 1965…

Rekomendasi Obat Sakit Perut Yang Efektif

Penggunaan obat pereda nyeri tertentu secara teratur dan minum terlalu banyak alkohol setiap hari bisa menyebabkan sakit perut. Terlepas dari penyebabnya, obat sakit perut selalu dibutuhkan untuk memperbaiki gejala sakit perut yang dialami. Namun, agar pengobatan menjadi sangat efektif, kita…

Kereta Api Walahar/Cilamaya Ekspres

Kereta Api Walahar/Cilamaya Ekspres adalah rangkaian kereta api yang juga disebut sebagai Kereta Api Walahar Ekspres dan Jatiluhur Ekspres. Moda transportasi darat yang awalnya dikelola oleh PT Kereta Api Indonesia ini melayani perjalanan lintas Jakarta Kota–Purwakarta, yaitu dari Stasiun Purwakarta…

Tips Mudah Cara Merawat Burung Dara, Cocok untuk Pemula

Burung dara merupakan salah satu spesies binatang yang perawatannya gampang. Walaupun demikian, cara merawat burung dara tidak bisa asal-asalan. Anda harus memperhatikan berbagai aspek yang mendukung kenyamanan dan kesehatan merpati ini. Seperti dalam beberapa tips ini. Berbagai Tips Merawat Burung…