Indahnya Taman Wisata Bukit Alam Hejo Majalengka

Majalengka memiliki berbagai tempat wisata alam yang mempesona. Salah wista alam yang terkenal di Majalengka adalah Bukit Alam Hejo. Menghabiskan waktu bersama keluarga di Bukit Alam Hejo menjadi pilihan tepat saat ini. Pemandangan alamnya yang masih asri membuat suasana menjadi lebih nyaman dan sejuk.

Taman wisata Bukit Alam Hejo Majalengka ini menawarkan tarif yang sangat terjangkau. Pengunjug bisa masuk taman wisata ini dengan tarif Rp 5.000 di hari biasa dan RP 10.000 dihari libur. Selain mengeluarkan biaya untuk membayar tiket masuk, pengunjung juga harus mengeluarkan biaya parkir dan biaya tambahan untuk wahana permainan.

Akses menuju taman wisata ini cukup mudah dilalui pengunjung. Adanya petunjuk arah akan memudahkan pengunjung menuju Bukit Alam Hejo. Bukit Alam Hejo buka setiap hari dari pukul 07.00 hingga 17.00 WIB. Karena tempat wisata ini berda di alam terbuka, saran untuk pengunjung bisa datang saat cuaca cerah. Apa daya tarik Bukit Alam Hajo?

Bukit Alam Hajo menyediakan banyak fasilitas untuk para pengunjung. Fasilitas tersebut seperti kamar mandi, warung, parkir kendaraan, wahana, kolam renang, mushola, area camping, area outbond, dan masih banyak lagi. Bukit Alam Hajo telah memiliki banyak kemajuan karena semakin banyak pengunjung yang datang ke tempat wisata ini. Bukit Alam Hajo cocok dijadikan tempat berwisata bersama keluarga.

Selain itu, jika Anda tertarik untuk menciptakan suasana asri dan alami di halaman rumah Anda sendiri, Tukang Taman Surabaya bisa menjadi solusi yang tepat. Dengan pengalaman dan keahlian dalam merancang taman, Tukang Taman Surabaya siap membantu Anda mewujudkan taman impian yang indah dan nyaman seperti yang Anda temukan di Bukit Alam Hejo.